Gunakan Teknik 'Bundle-Wrapping'

Gunakan Teknik 'Bundle-Wrapping'

Salah satu cara efektif mengemas pakaian untuk traveling adalah melipat dan menyusun pakaian secara vertikal dalam koper.

Cara ini sama seperti membuat layering, atau membuat barang bawaanmu terstruktur dalam koper. Di tumpukkan pertama kamu bisa meletakkan celana dengan posisi horizontal, kemudian tumpuk lagi sekumpulan baju atasan dengan posisi vertikal. Lalu di dalamnya kamu bisa masukan tas kecil perlengkapan makeup atau perlengkapan mandi, juga pakaian dalam dan kaos kaki. Lalu lipat lengan baju dan celana panjang secara horizontal saling tumpang tindih untuk membentuk bundel raksasa. Sisa tepi dalam koper bisa kamu selipkan barang-barang lain seperti aksesori atau sepatumu.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel