Voting Online Ditutup, Cek Perolehan Hasil Akhir Voting ‘MAMA 2017’

Foto: Voting Online Ditutup, Cek Perolehan Hasil Akhir Voting ‘MAMA 2017’



Inilah daftar lengkap hasil akhir voting online ‘MAMA 2017’

Kanal247.com - Voting online untuk acara penghargaan Mnet Asian Music Awards (MAMA) 2017 akhirnya resmi ditutup. Voting ini telah dibuka pada tanggal 19 Oktober lalu dan ditutup pada 28 November kemarin. Kini, hasil akhir voting online telah diumumkan.

Sebagai catatan, voting online ini hanya memberikan persentase sekitar 20-30% untuk menentukan pemenang akhir “MAMA 2017”. Sehingga, hasil voting ini mungkin bisa berbeda dengan pengumuman pemenang pada acara penghargaan “MAMA 2017” nanti.

Berdasarkan dari hasil akhir voting online yang diumumkan Mnet, artis yang mendominasi calon pemenang adalah EXO. Dari 19 kategori nominasi, EXO unggul di beberapa kategori yakni “Best Male Group”, “Best Dance Performance Male Group”, “Best Music Video”, “Artist of the Year” dan “Song of the Year”.

Lihat daftar lengkapnya berikut ini:

Best New Male Artist :

1. Wanna One – 53.8% (40 juta voting)

2. Kim Samuel – 24.8% (18.4 juta voting)

3. Golden Child – 10% (7.4 juta voting)

Best New Female Artist :

1. Kim Chungha – 35.8% (26.6 juta voting)

2. Pristin – 26.6% (19.8 juta voting)

3. Weki Meki – 17.9% (13.3 juta voting)

Best Male Group :

1. EXO – 48.1% (35.8 juta voting)

2. BTS – 39.2% (29.2 juta voting)

3. Wanna One – 4.5% (3.4 juta voting)

Best Female Group :

1. Black Pink – 38.8% (28.9 juta voting)

2. Red Velvet – 36% (26.8 juta voting)

3. Twice – 12.2% (9 juta voting)

Best Male Artist :

1. G-Dragon – 61.8% (46 juta voting)

2. Zico – 17.4% (13 juta voting)

3. Zion.T – 7.4% (5.5 juta voting)

Best Female Artist :

1. Taeyeon – 36.7% (27.3 juta voting)

2. IU – 26.5% (19.7 juta voting)

3. Sunmi – 18.7% (13.9 juta voting)

Best Dance Performance – Solo :

1. Taemin “Move” – 54.1% (40.2 juta voting)

2. Sunmi “Gashina” – 28.1% (20.9 juta voting)

3. HyunA “Babe” – 6.3% (4.7 juta voting)

Best Dance Performance – Male Group :

1. EXO “Ko Ko Bop” – 48.3% (36 juta voting)

2. BTS “DNA” – 40.9% (30.5 juta voting)

3. Seventeen “Don’t Wanna Cry” – 3% (2.2 juta voting)

Best Dance Performance – Female Group :

1. Girls’ Generation “Holiday” – 33.4% (24.9 juta voting)

2. Red Velvet “Red Flavor” – 30.8% (22.9 juta voting)

3. Twice “Signal” – 13.5% (10 juta voting)

Best Vocal Performance – Male Solo :

1. Zion.T “The Song” – 51.1% (38 juta voting)

2. [Hwang Chi Yeol] “A Daily Song” – 19.3% (14.3 juta voting)

3. Jung Seung Hwan “The Fool” – 11.5% (8.5 juta voting)

Best Vocal Performance – Female Solo :

1. I "Through the Night] – 40.4% (30 juta voting)

2. Suran “Wine” – 27.4% (20.4 juta voting)

3. Heize “You, Clouds, Rain” – 11.9% (8.9 juta voting)

Best Vocal Performance – Group :

1. Winner “Really Really” – 44.4% (33 juta voting)

2. BTOB “Missing You” – 21.2% (15.8 juta voting)

3. Mamamoo “Yes I Am” – 14.7% (11 juta voting)

Best Band Performance :

1. DAY6 “I Smile” – 37.6% (28 juta voting)

2. CN BLUE “Between Us” – 33.3% (24.8 juta voting)

3. F.T.ISLAND “Wind” – 16.1% (12 juta voting)

Best Hip Hop &am; Urban Music :

1. Zico “Artist” – 43.8% (32.6 juta voting)

2. Dean “Come Over” – 23.1% (17.2 juta voting)

3. Heize “Don’t Know You” – 19.4% (14.4 juta voting)

Best Collaboration :

1. Soyou dan Baekhyun “Rain” – 41.3% (30.7 juta voting)

2. IU dan Oh Hyuk “Can’t Love You Anymore” – 24.1% (17.9 juta voting)

3. Dynamic Duo dan Chen “Nosedive” – 19.5% (14.5 juta voting)

Best Music Video :

1. EXO “Power” – 48.3% (35.9 juta voting)

2. BTS “Spring Day” – 40.7% (30.3 juta voting)

3, Wanna One “Energetic” – 5.1% (3.8 juta voting)

Best OST :

1. Chanyeol dan Punch “Stay With Me” (“Goblin”) – 55.9% (41.6 juta voting)

2. Crush “Beautiful” (“Goblin”) – 15.8% (11.8 juta voting)

3. Ailee “I Will Go to You Like the First Snow” (“Goblin”) – 13.9% (10.4 juta voting)

Song of the Year :

1. EXO “Ko Ko Bop” – 37.5% (27.9 juta voting)

2. BTS “DNA” – 35.3% (26.2 juta voting)

3. Winner “Really Really” – 4.9% (3.7 juta voting)

Artist of the Year :

1. EXO – 37% (27.5 juta voting)

2. BTS – 34.7% (25.8 juta voting)

3. Wanna One – 6.9% (5.2 juta voting)

Sementara itu, “MAMA 2017” akan digelar di Jepang pada hari ini tanggal 29 November dan di Hongkong pada 1 Desember mendatang.

Komentar Anda

Tags

Topik Berita

Rekomendasi Artikel