Minyak Lavender Memperbaiki Kuku Rusak

Minyak Lavender Memperbaiki Kuku Rusak

Infeksi jamur pada kuku membuat seseorang percaya diri karena dapat merusak penampilan.

Minyak lavender diketahui dapat mencegah iritasi kulit karena sifat antiseptik yang dimilikinya. Rupanya, hal tersebut juga akan meredakan infeksi jamur kuku, lho. Kalian hanya perlu mencelupkan kapas ke dalam minyak lavender, lalu tempelkan pada kuku yang terkena jamur. Diamkan selama sepuluh hingga 20 menit dan bilas hingga bersih.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel