Jus buah yang Dikonsumsi Tanpa Makanan Lain

Jus buah yang Dikonsumsi Tanpa Makanan Lain

Berbicara soal sarapan, kira-kira apa menu favorit kalian? Apa kalian tahu mungkin menu favorit kalian ternyata tidak baik dikonsumsi?

Jus buah menjadi pilihan segar untuk disantap pagi hari. Hanya saja, jus buah sebaiknya dikonsumsi dengan makanan lain. apalagi jika kalian membeli jus buah dalam kemasan yang sudah ditambahkan gula, pewarna, pengawet dan bahan pangan lainnya.

Kebanyakan jus hanya mengandung karbohidrat dan gula saja. Makanan tersebut hanya akan membuat kalian cepat lapar sebelum waktu makan siang. Akibatnya, kalian senderung memilih mengonsumsi camilan tinggi gula dan tinggi lemak. Sebaiknya, kalian mengonsumsi jus buah yang mengandung banyak serat. Selain itu, kombinasikan jus buah dengan makanan sumber protein.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel