Manfaatkan Citrun untuk Mengatasi Noda Kelunturan

Manfaatkan Citrun untuk Mengatasi Noda Kelunturan

Buat kalian yang mengalami hal ini enggak perlu khawatir, banyak cara untuk menghilangkan noda kelunturan, lho.

Citrun adalah nama lain dari asam sitrat. Asam sitrat merupakan asam organik lemah yang ditemukan pada daun dan buah tumbuhan genus Citrus (jeruk-jerukan). Nah, bahan ini dapat digunakan untuk mengatasi kelunturan. Selain itu, noda yang sulit diatasi seperti tinta juga mudah hilang dengan citrun.

Untuk menggunakan citrun, kalian dapat mencampurkan cirtun ke dalam air atau langsung ke pakaiannya. Rendam citrun selama beberapa menit hingga noda memudar. Kemudian kucek, lali bilas pakaian yang terkena noda luntur tersebut. Kalian juga bisa menambahkan detergen dan garam pada campuran citrun tersebut.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel