Simpan Anggur dalam Kulkas

Simpan Anggur dalam Kulkas

Enggak semua buah bisa diperlakukan sama saat disimpan, lho. Kesalahan yang kalian lakukan bisa-bisa membuat buah malah cepat busuk.

Berbeda dengan pisang, anggur malah akan bertahan lama jika disimpan di dalam kulkas. Kandungan air yang banyak di dalamnya membuat anggur membutuhkan suhu yang selalu dingin.

Jika disimpan dalam kulkas, anggur bisa bertahan 10 hari. Usia anggur akan lebih lama lagi jika disimpan di dalam freezer, yakni sekitar 3 bulan. Nah, sebelum disantap, simpan anggur terlebih dahulu di suhu ruangan agar mencair.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel