Dinda Hauw Berencana Temani Rey Mbayang Pulang Kampung di Tengah Pandemi, Ungkap Kondisi Kehamilan
Dinda Hauw putuskan untuk temani sang suami, Rey Mbayang mudik ke kampung halamannya di Manado. Padahal, Dinda tengah hamil anak pertama dan kini dalam kondisi pandemi Covid-19.