Iqbaal Ramadhan Pajang Foto Close Up dengan Rambut Berantakan, Justru Bikin Fans 'Menggila'?
Bagikan foto selfie yang memperlihatkan wajah tampak begitu dekat dengan rambut acak-acakan di postingan terbaru, Iqbaal Ramadhan tuai komentar ini dari para netizen.