Semprot Masker dengan Desinfektan Ternyata Tidak Boleh

Semprot Masker dengan Desinfektan Ternyata Tidak Boleh unsplash

Ternyata tidak semua barang bisa dibersihkan menggunakan cairan disinfektan yang berfungsi untuk membunuh kuman dan terhindar dari virus. Pastikan untuk mengetahui benda-benda tersebut di sini.

Siapa yang berpikir masker bisa dibersihkan dengan disinfektan? Hal itu adalah pendapat yang salah besar, nih. Masker tidak bisa dibersihkan menggunakan disinfektan lantaran memang hanya bisa digunakan sekali pakai untuk masker medis. Masker kain pun juga harus dicuci dengan menggunakan sabun agar bersih sempurna. Disinfektan bisa merusak lapisan penyaring masker. Jika lapisan masker rusak, tentu tidak bisa melindungi kita dengan baik bukan? Cek kesalahan penggunaan masker lainnya di sini, ya.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel