Cairan Disinfektan Bakal Rusak Barang Berbahan Kulit

Cairan Disinfektan Bakal Rusak Barang Berbahan Kulit unsplash

Ternyata tidak semua barang bisa dibersihkan menggunakan cairan disinfektan yang berfungsi untuk membunuh kuman dan terhindar dari virus. Pastikan untuk mengetahui benda-benda tersebut di sini.

Banyak orang yang mempunyai beberapa barang dari bahan kulit, mulai dari tas hingga sepatu. Ternyata barang-barang ini tidak boleh dibersihkan menggunakan disinfektan, lho. Alkohol dalam disinfektan akan mengeringkan kulit yang kenyal dan merusak lapisannya. Sebagai gantinya, pilih pembersih kulit yang dijual di toko, atau coba campuran air hangat dan sabun cuci piring. Eiiits, membersihkannya pun tak bisa asal harus pelan-pelan dan usahakan kulit tidak terendam.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel