Makanan atau Minuman Berkafein

Makanan atau Minuman Berkafein

8 makanan ini bisa membuat jerawat kalian makin parah, lho. Ayo simak di sini!

Pecinta kopi mungkin harus menghindarinya sementara saat tengah berjerawat. Hal tersebut lantaran kopi mengandung kafein. Senyawa tersebut menyebabkan kelenjar adrenalin untuk melepas hormon stres yang dapat meningkatkan level stres. Tentunya, stres tidak baik untuk kesehatan kulit.

Tak hanya itu, kafein dapat mengganggu pola tidur kalian. Kafein bisa membuat tidur kalian tidak nyenyak. Padahal, tidur merupakan waktu istirahat penting untuk memperbaiki kondisi fisik dan detoksifikasi. Jika racun tidak terlepas dari tubuh, maka kesehatan akan menurun dan jerawat bisa makin parah. Kafein sendiri tidak hanya terdapat dalam kopi. Teh, cokelat, soda dan minuman energi juga mengandung senyawa tersebut.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel