Turunkan Risiko Penyakit Alzheimer

Turunkan Risiko Penyakit Alzheimer unsplash

Tak disangka ternyata kegiatan merawat tanaman mempunyai banyak manfaat yang baik untuk kesehatan fisik sekaligus mental seseorang, terbukti oleh penelitian lho.

Berkebun sejak usia belia akan memungkinkan seseorang untuk menurunkan kemungkinan terserang penyakit alzheimer, nih. Hal tersebut terjadi karena berkebun dapat melindungi kesehatan kognitif, meningkatkan volume otak, dan menurunkan risiko alzheimer hingga 50 persen. Hal tersebut diungkapkan pada penelitian yang terdapat di Journal of Alzheimer’s Disease.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel