Penderita Diabetes Diperbolehkan Konsumsi Dark Chocolate

Penderita Diabetes Diperbolehkan Konsumsi Dark Chocolate

Penderita diabetes wajib waspada terhadap kandungan dari makanan yang dikonsumsi. 8 makanan ini sepertinya bisa jdi solusi yang tepat.

Pecinta cokelat mungkin akan tersiksa dengan kenyataan penyakit diabetes yang dideritanya. Namun, penyakit tersebut tidak akan membuat kalian kehilangan hobi mengonsumsi cokelat, kok. Kalian hanya perlu memperhatikan jenis cokelat yang dikonsumsi.

Jenis yang paling tepat untuk penderita diabetes adalah dark chocolate atu cokelat hitam. Dark chocolate mengandung lebih dari 70% kakao untuk kestabilan gula darah. Kandungan di dalamnya juga baik untuk mengurangi resistensi insulin, mengingkatkan proses glukosa darah dan mengurangi keinginan makan banyak pada penderita diabetes.

Suatu penelitian membuktikan bahwa penderita diabetes tipe2 yang mengonsumsi dark chocolate 2 gram perhari dapat meningkatkan asensitivitas pada insulin. Hal itu menandakan bahwa cokelat hitam dapat menunda terjadinya diabetes pada seseorang.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel